PENGARUH PEMBERIAAN JUS BELIMBING TERHADAP TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS LUBUK BUAYA PADANG
Abstract
ABSTRAK
Berdasarkan data dari dinas kesehatan kota padang tahun 2019. Mengatakaan bahwa penderita hipertensi yang di Puskesmas Lubuk Buaya Padang berjumlah 11,868 orang. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemberiaan jus Belimbing terhadap tekanan darah pada penderita hipertensi di wilayah kerja puskesmas lubuk buaya Padang Tahun2020. Jenis penelitian yang digunakan adalah quasy Experiment dengan desain one grup pretes postes.penelitian ini dilakukan pada tanggal 18 September s/d 24 September tahun 2020. Penelitian ini dilakukan dengan memberikan perlakuan intervensi jus belimbing. Populasi aadalah seluruh penderita hipertensi yaang berjumlah 364 dengan jumlah sampel 5 orang intervensi dengan teknik puposive sampling. Pengumpulan data menggunakan tensi meter digital dan lembar observasi. Uji statistik menggunakan uji paired t-test. Didapatkan hasil tekanan darah pretest yaitu 156,49/ 103,40 mmHg dan tekanan darah postest 137,80/87,40 mmHg. Hasil uji paired t-test didapatkan p value 0,002 pada tekanan darah sistole dan p value 0,001 pada tekanan darah diastole maka Ha diterima. Kesimpulan dari hasil penelitian ini adalah ada penagruh pemberian jus belimbing terhadap tekanan darah penderita hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Lubuk Buaya Padang Tahun 2020. Saran peneliti adalah disaran bagi pihak Puskesmas untuk melakukan pengobatan non farmakologi dan dengan pemberian jus belimbing pada penderita hipertensi.
Kata kunci : jus belimbing; tekanan darah; hipertensi
ABSTRACT
Based on data from the Padang City Health Office in 2019, he said that there were 11,868 people with hypertension at the Lubuk Buaya Paddang Health Center. The purpose of this study was to determine the effect of giving starfruit juice on blood pressure in hypertensive patients in the work area of Lubuk Crocodile Health Center, Padang in 2020. The type of research used is Quasy Experiment with one group pretest posttest design. This research was conducted on 18 September to 24 September 2020. This research was conducted by giving star fruit juice intervention treatment. The population is all hypertension sufferers totaling 364 with a total sample of 5 people with intervention using purposive sampling technique. Data collection used digital tension meter and observation sheet. Statistical test using paired t-test. The results showed that the pretest blood pressure was 156.49 / 103.40 mmHg and the postest blood pressure was 137.80 / 87.40 mmHg. The paired t-test results obtained p value 0.002 for systolic blood pressure and p value 0.001 for diastolic blood pressure, so Ha is accepted. The conclusion from the results of this study is that there is an influence of giving star fruit juice to the blood pressure of hypertensive patients in the Lubuk Buaya Padang Public Health Center in 2020. Researcher's suggestion is for the Health center to carry out non-pharmacological treatment and by giving star fruit juice to hypertensive patients.
Key words: star fruit juice; blood pressure; hypertension
Full Text:
PDFReferences
Arza, p. a. (2018). pengaruh pemberian jus Averrhoa carambola terhadap penurunan tekanan darah pada lansia penderita hipertensi. stikes perintis padang.
Aspiani, R. Y. (2016). Asuhan Keperawatan Klien Gangguan Kardiovaskuler. jakarta: EGC.
Astawan. (2009). sehat dengan buah. Dian Rakyat : Jakarta Bangun, A., Dan Ahmad, L. 2014. Pengaruh Terapi Jus Belimbing Manis (AvergiaCarambola linn) terhadap Tekanan Darah Lansia dengan Hipertensi.
Ardiyanto, DKK. 2014. Efektifitas Jus Belimbing Manis Terhadap PenurunanTekanan Darah Pada Lansia Di Kelurahan Tawangmas Baru KecematanSemarang Barat.
Bangun, A. S. (2016). Cara Sehat Alami Mengatasi Hipertensi dengan ramuan herbal dan terapi jus. Bandung: house.
Bayu. A., Dan Novairi. A. 2013. Pencegahan & Pengobatan Herbal. Nusa Creativa :Yogyakarta.
Bustan M.N ( 2015) Manajemen Pengendalian Penyakit Tidak MenularJakarta : Rineka Cipta.
Junaidi , E. d. (2013). Hipertensi Kandas Berkat Herbal. Jakarta: FMedia.
Lubna. (2013). Jus Penakluk Penyakit Hipertensi Ajaib Aneka Olahan Jus Obat Alami. Fashbooks : Yogyakarta
Majid, A. (2018). Asuhan Keperawatan pada Pasien Dengan Gangguan Sistem Kardiovaskuler. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.
Munaroh, l., & bambang wijatmadi, k. (2007). pengaruh pemberian jus buah belimbing dan jus mentimun terhadap penurunan tekanan darah sistolik dan diastolik penderita hipertensi. Universitas Airlangga.
Nathalia, V. 2017. Pengaruh pemberian Jus Buah belimbing Terhadap Perubahan Tekanan Darah Penderita Hipertensi di Panti Jompo.
Ningsih, W. (2014) Pengaruh Pemberian Jus Mentimun terhadap Tekanan Darah pada penderita hipertensi. STIKes Mojokerto.
Notoatmodjo. (2012). Pengantar Asuhan Keperawatan Klien dengan Gangguan Sistem Kardiovaskuler. Salemba Medika : Jakarta
Putra, W, S. (2013). 68 Buah Ajaib Penangkal Penyakit. Katahati : Yogyakarta
Putri, I. 2011. Efektifitas Buah Belimbing Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi di Sumolepen Kelurahan Balongsari Kota Mojokerto.
RISKESDAS. 2013. Pravelensi Hipertensi Menurut Riset Kesehatan Dasar 2013 [internet]. Kemenkes RI 2013
Ruslianti. 2013. Jus Ajaib Penumpas Penyakit. PT Agromedia Pustaka: Jakarta Selatan.
Syapitri, H., & Simanjuntak, E. (2019). perbandingan efektivitas mentimun dan belimbing terhadap perubahan tekanan darah. Fakultas Farmasi dan Ilmu Kesehatan, USM Indonesia.
Sabe"ih, Y. (2013). Khasiat Ajaib Herbal Daun Umbi Buah Di Sekitar Kita. Vicosta Publisher : Jakarta Barat
Sutanto. (2010). CEKAL (Cegah & Tangkal) PENYAKIT MODREN. Andi Offeset: Yogyakarta
Suprapto, I. H. (2014). Menu Ampuh Atasi Hipertensi. Noteebook: Yogyakarta.
Triyanto, E. (2014). Pelayanan Keperawatan bagi Penderita Hipertensi Secara Terpadu. Graha Ilmu : Yogyakarta
Wijaya, Dan Dewi, T.Q.(2017). Bertanam 13 Tanaman Buah di Perkarangan. PenebarSwadaya : Jakarta.
Refbacks
- There are currently no refbacks.