EDUKASI HIPERTENSI DAN PENCEGAHAN KOMPLIKASI HIPERTENSI PADA PASIEN PUSKESMAS DADOK TUNGGUL HITAM

Melya Susanti, Rahma Triana Y, Nurwiyeni Nurwiyeni

Abstract


Hipertensi adalah penyakit degenerative yang prevalensinya terus meningkat dan menjadi masalahdinegara maju dan berkembang. Hipertensi sebagai silent killer sering tanpa gejala namun jikadibiarkan tidak terkontrol dalam waktu lama akan menimbulkan komplikasi seperti retinopati,penyakit jantung, stroke hemoragic bahkan dapat menyebabkan kematian mendadak.Dipuskesmas dadok tunggul hitam tedapat banyak pasien hipertensi , Sebagian besar mendapatkanpengobatan hipertensi dipuskesmas dadok tunggul namun ada 15,2 % yang tidak mendapatkanpengobatan hipertensi secara terartur. Kegiatan edukasi hipertensi dan pencegahan komplikasihipertensi ini, bertujuan untuk mengedukasi penderita dan masyarakat untuk mengenal hipertensi,meningkatkan pengetahuan tentang hipertensi dan memahami bahwa penderita hipertensi harusmelakukan pengobatan secara teratur untuk mencegah timbulnya komplikasi hipertensi. Pelaksanaanedukasi dilakukan dengan melakukan penyuluhan tentang hiperetensi, faktor resiko hipertensi,penyakit komplikasi hipertensi, pentingnya untuk mengontrol hipertensi. Setelah penyuluhandidapatkan peningkatan pengetahuan hipertensi dan komplikasi hipertensi pada masyarakat diwilayah kerja puskesmas dadok tunggul hitamKata kunci : Hipertensi, Komplikasi hipertensi, Edukasi hipertensi

Full Text:

PDF

References


Yonata A, Pratama ASP. Hipertensi

sebagai Faktor Pencetus Terjadinya

Stroke. Majority. 2016. Sept 5 (3): 17-

Kusuma Dr, Aryawangsa PD, Satyarsa

ABS, Aryani P. Edukasi Penyakit

Hipertensi Dan Komplikasinya Pada

Posyandu Lansia Di Wilayah Kerja

Puskesmas Mengwi I, Kabupaten

Badung. Buletin udayana mengabdi.

April (19:2) 179-186

Kementrian Kesehatan republik

Indonesia. Infodatin. 2019. Diakses:

https://pusdatin.kemkes.go.id/resources

/download/pusdatin/infodatin/infodatin

-hipertensi-si-pembunuh-senyap.pdf

Corwin, JE. Buku Saku Patofisiologi.

Jakarta: EGC. 2009.

Irianto K. Memahami Berbagai Macam

Penyakit. Bandung: Alfabeta. 2014.

Syamsudin. Buku Ajar Farmakoterapi

Kardovaskular dan Renal. Jakarta:

Salemba Medika. 2011.

Rikmasari y, Noprizon. Hubungan

Kepatuhan Menggunakan Obat dengan

Keberhasilan Terapi Pasien Hipertensi

di RS PT Pusri Palembang.2020.

Scientia J.Far.Kes februari 10:(1) 97-

Dinas Kesehatan Kota Padang. Profil

Kesehatan Kota Padang . Padang. 2020




DOI: http://dx.doi.org/10.30633/jas.v3i2.1246

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Publish by Stikes Syedza Saintika Padang 

Contact Person:

Ns. Honesty Diana Morika, M.Kep 
Editor In Chief
Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat 
STIKes SYEDZA Saintika Padang

Phone : 082384992512

Jl. Prof. Dr. Hamka No. 228 Air Tawar Timur Padang - Sumatera Barat

Email: lppmsyedza@gmail.com




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


Flag Counter