MOBILISASI DINI PADA IBU POST SECTIO CESARIA

Etri Yanti, Harmawati ,, Nova Fridalni

Abstract


Mobilisasi dini jarang dilakukan oleh pasien yang telah dilakukan operasi sectio cesaria, sehingga sering timbul keluhan nyeri berlebihan, inkotinensia urine, perut kembung, penyembuhan luka operasi lama,  infeksi pada luka operasi, kaku pada anggota gerak bawah, konstipasi , dan keluhan lainnya. Tujuan dilakukan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan pasien dan keluarga tentang pentingnya melakukan mobilisasi dini. Metode yang dilakukan adalah dengan memberikan ceramah, deomstrasi dan redemontrasi pada pasien post sectio cesaria dan keluarga yang berjumlah 17 orang, dilakukan di ruang kebidanan RSU M.Zein Painan. Kegiatan ini menghasilkan peningkatan pengetahuan dan perilaku pasien dalam mobilisasi dini.Diharapkan petugas kesehatan lebih meningkatkan pemberian penyuluhan dan memasang poster tentang mobilisasi dini .


Full Text:

PDF

References


Manuaba ,IBG (1998). Ilmu Penyakit Kandungan dan Keluarga Berencana Untuk Pendidikan Bidan, Jakarta.EGC

Prawiraharjo.S.(2002)Buku Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal,Jakarta.Yayasan Bina Pustaka.

Pusdiknakes, WHO,JHPIEGO.(2001).Post Partum,Jakarta: MNH




DOI: http://dx.doi.org/10.30633/jas.v1i1.484

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Publish by Stikes Syedza Saintika Padang 

Contact Person:

Ns. Honesty Diana Morika, M.Kep 
Editor In Chief
Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat 
STIKes SYEDZA Saintika Padang

Phone : 082384992512

Jl. Prof. Dr. Hamka No. 228 Air Tawar Timur Padang - Sumatera Barat

Email: lppmsyedza@gmail.com




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


Flag Counter