Studi Kualitatif: Persepsi Keluarga terhadap Komunikasi Tenaga Kesehatan dalam Pelayanan Kunjungan Rumah pada Penderita Penyakit Kronis
Abstract
Pola penyakit di Indonesia menunjukkan peningkatan yang tajam pada penyakit tidak menular. Kunjungan rumah perawat telah lama menjadi bagian dari intervensi perawatan berbasis rumah dan komunitas yang dirancang untuk memandirikan klien dan keluarga dalam perawatan kesehatan, dan pencegahan komplikasi bagi penderita penyakit kronis. Komunikasi merupakan hal yang crusial dalam membina hubungan dengan keluarga Tujuan penelitian yaitu mengeksplorasi secara mendalam persepsi keluarga terhadap pelayanan perawatan kunjungan rumah pada penderita penyakit kronis. Jenis penelitian deskriptif kualitatif,dilakukan di wilayah kerja puskesmas se Kota Pariaman. Penelitian dilakukan pada bulan Agustus 2021, dengan jumlah partisipan 7 orang keluarga dengan penyakit kronis. Pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik wawancara mendalam (in-depth-interview). Metode analisis data yang digunakan adalah metode Colaizzi. Tema penelitian yaitu : Media komunikasi keluarga, komunikasi efektif dikeluarga komunikasi tidak adekuat. Saran terhadap petugas yang melakukan kunjungan rumah agar meningkatkan skill atau keterampilan komunikasi efektif dikeluarga dengan meningkatkan kepekaan budaya keluarga.
Kata kunci : Kunjungan rumah ; komunikasi ;penyakit kronis ; persepsi keluarga
Keywords
Full Text:
PDFReferences
DAFTAR PUSTAKA
Abdolrahimi, M. et al. (2017) ‘Therapeutic communication in nursing students: A Walker & Avant concept analysis’, Electronic physician, 9(8), pp. 4968–4977. doi: 10.19082/4968.
Coyne, E., Frommolt, V. and Salehi, A. (2019) ‘The experience and challenges of rural persons with cancer and their families’, Collegian, 26(6), pp. 609–614. doi: https://doi.org/10.1016/j.colegn.2019.10.002.
Lindberg, B. et al. (2013) ‘Using information and communication technology in home care for communication between patients, family members, and healthcare professionals: A systematic review’, International Journal of Telemedicine and Applications, 2013. doi: 10.1155/2013/461829.
Maame Kissiwaa Amoah, V. et al. (2018) ‘Perceived barriers to effective therapeutic communication among nurses and patients at Kumasi South Hospital’, Cogent Medicine, 5(1), p. 1459341. doi: 10.1080/2331205x.2018.1459341.
Popa-Velea, O. and Purcărea, V. L. (2014) ‘Issues of therapeutic communication relevant for improving quality of care’, Journal of medicine and life, 7 . 4(4), pp. 39–45.
Schulman-Green, D. et al. (2020) ‘Family Caregiver Support of Patient Self-Management During Chronic, Life-Limiting Illness: A Qualitative Metasynthesis’, Journal of Family Nursing, 27(1), pp. 55–72. doi: 10.1177/1074840720977180.
Burns, N., & Grove, S.K. (2009). The Practice of nursing research: Appraisal, synthesis, and generation of evidence. St. Louis Missouri: Saunders Elsevier.
Kartika, et al., Pengalaman Keluarga dalam Merawat Penderita Sakit Kronis. Jurnal Keperawatan Indonesia, Volume 18 No.1, Maret 2015, hal 51-58 pISSN 1410-4490, eISSN 2354-9203
Herawati, E. (2011). Komunikasi dalam Era Teknologi Komunikasi Informasi. Humaniora, 2(1), 100–109.
Rahartri “WHATSAPP” MEDIA KOMUNIKASI EFEKTIF MASA KINI (STUDI KASUS PADA LAYANAN JASA INFORMASI ILMIAH DI KAWASAN PUSPIPTEK) VISI PUSTAKA Vol. 21, No. 2, Agustus 2019 : 147 -156
Astika. (2017). Pemanfaatan WhatsApp sebagai Forum Diskusi dan Penyebaran Materi Pembelajaran pada Mahasiswa. Diakses tanggal 22 Februari 2019, dari https://offeringkaduapsip.wordpress.com/2017/10/27/pemanfaatan-whatsapp-sebagai-forum-diskusi-dan-penyebaran-materi-pembelajaran-pada-mahasiswa/
Jumiatmoko. (2016). Whatsapp Messenger Dalam Tinjauan Manfaat Dan Adab. Wahana Akademika, 3(1), 51–66. https://doi.org/10.21580/wa.v3i1.872
Pranajaya, & Hendra Wicaksono. (2017). Pemanfaatan Aplikasi WhatsApp (WA) Di Kalangan Pelajar (Studi kasus Di MTs Al Muddatsiriyah dan MTs jakarta Pusat). Prosiding SNaPP2017 Sosial, Ekonomi, Dan Humaniora, Vol 7, No.1, 98–109. Diakses dari http://proceeding.unisba.ac.id/index.php/sosial/article/view/808
Di Caprio, JJ, et al. 1999. CULTURE AND THE CARE OF CHILDREN WITH CHRONIC CONDITION: THEIR PHYSICIAN’S VIEWS. Arc Pediatr Adolesc Med; 153(1030-1035).
DOI: http://dx.doi.org/10.30633/jkms.v13i2.1369
Refbacks
- There are currently no refbacks.
e-ISSN : 2540-9611
p-ISSN : 2087-8508
Publish by Stikes Syedza Saintika Padang (Jl. Prof. Dr. Hamka No. 228 Air Tawar Timur Padang)
Contact Person :
Ns. Honesty Diana Morika,M.Kep
Editor In Chief
Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
STIKes SYEDZA Saintika Padang
Phone: 082384992512
Wiya Elsa Fitri, M.Si
Editor
Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
STIKes SYEDZA Saintika Padang
Phone: 08116609525
Jl. Prof. Dr. Hamka No. 228 Air Tawar Timur Padang - Sumatera Barat
Email: lppmsyedza@gmail.com
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
View My Stats