STUDI FENOMENOLOGI: PENGALAMAN PSIKOLOGIS PENDERITA RESIKO TINGGI STROKE PADA MASA PANDEMI COVID-19

Mike Asmaria, Hilma Yessi, Hidayati Hidayati, Dwi Happy Anggia Sari

Abstract


Meningkatnya angka mortalitas akibat covid-19, juga berpengaruh pada penyakit cormobid seperti Penyakit Tidak Menular (PTM) resiko tinggi stroke. Walaupun Penanggulangan sudah dilakukan namun belum maksimal dikarenakan pandemi covid-19 yang menimbulkan rasa cemas pada penderita. Jika kecemasan terjadi terus menerus dan tidak di tangani dengan baik, maka dapat berujung pada kematian. Hasil survey di Wilayah Puskesmas Pariaman, di temukan bahwa pasien merasa takut ke pelayanan kesehatan bahkan rumah sakit. Padahal pasien resiko tinggi stroke perlu melakukan kontrol kesehatan secara rutin. Pentingnya aspek kesehatan mental juga sama dengan kesehatan fisik bagi pasien resiko tinggi stroke. Hal ini membuat peneliti ingin mengetahui Pengalaman Psikologis Penderita Resiko Tinggi Stroke Pada Masa Pandemi covid-19 Di Wilayah Kerja Puskesmas Pariaman. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif jenis fenomenologi dengan penentuan subyek purposive dan kriteria yang sudah ditentukan. Data yang telah dikumpulkan dianalisis dengan menggunakan teknik pendekatan Creswell. Hasil penelitian di temukan 3 tema. yaitu kecemasan tertular virus covid-19, kecemasan dilakukan swab test dan di rawat di rumah sakit, kecemasan akan protokol penguburan jenazah covid-19. Untuk menurunkan tingkat kecemasan pasien resiko tinggi stroke, maka diharapkan petugas kesehatan bisa memberikan terapy Psikoedukasi kepada pasien tentang penularan dan protokol penanganan covid-19, termasuk penanganan jenazah pasien covid-19.

Kata kunci : Covid-19 ; Kecemasan ; Pengalaman ; Psikologis ; Stroke


Full Text:

PDF

References


Amanda,(2020). Persepsi Masyarakat Tentang Covid 19. https://eprints.umm.ac.id

American Stroke Association. (2019). About Stroke, fromhttps://www.stroke.org/en/about-stroke.

Agnes Angelros Nevio (2021 26 Oktober). Studi Ungkap Alasan Stres Bisa Menyebabkan Kematian. Diakses dari: https://nationalgeographic.grid.id/read/132927656/studi-ungkap-alasan-stres-bisa-menyebabkan-kematian?page=2

Bezawit Ketema et al (2020). Challenges and coping strategies in non-communicable disease management during COVID-19 in Addis Ababa, Ethiopia: A qualitative study. https://doi.org/10.21203/rs.3.rs-56009/v1

Chan, M. Z. K. (2018). Gambaran kadar glukosa darah pada tingkat stres mahasiswa fk umsu semester i yang akan mengikuti ujian blok. Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Sumatra Utara

Creswell, J.W. (2016). Research Design (Pendekatan metode kualitatif, kuantitatif, dan campuran). Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Dinkes Kota Pariaman (2021). Data Program Penyakit Tidak Menular Puskesmas Pariaman.

Divani AA, Andalib S, Napoli M Di, Lattanzi S, Hussain MS, Biller J, et al. Coronavirus Disease 2019 and Stroke: Clinical Manifestations and Pathophysiological Insights. J Stroke Cerebrovasc Dis. 2020;29(8):1–12.

Gloria Setyvani Putri (2020, 7 Oktober) Kompas.com. "Pernyataan Resmi WHO, Virus Corona Menyebar di Udara dan Menular", diakses dari : https://www.kompas.com/sains/read/2020/07/10/091406523/pernyataan-resmi-who-virus-corona-menyebar-di-udara-dan-menular

Gumantan, A., Imam, M., Rizki, Y., & Universitas Teknokrat Indonesia. (2020). Pemberlakuan New Normal Dan Pengetahuan. 1(2): 18–27.

Hariyanti. (2020). Kecemasan Saat Pandemi Covid 19. Jakarta: Jariah Publishing Intermedia

Hassett C, Gedansky A, Mays M, Uchino K. Acute ischemic stroke and COVID-19. Cleve Clin J Med. 2020;19–21

Indra, D (2019 ). “Seni Melupakan dan Berdamai dengan Masa Lalu”. Anak Hebat Indonesia

Kemenag, 2020. Protokol Pengurusan Jenazah Pasien Covid-19.https://tirto.id/tata-cara-protokol-menguburkan-jenazah-pasien-corona-covid-19-e

Kompascom+ baca berita tanpa iklan: https://kmp.im/plus6

Download.aplikasi: https://kmp.im/app6https://www.kompas.com/sains/read/2020/07/10/091406523/pernyataan-resmi-who-virus-corona-menyebar-di-udara-dan-menular

Lanset. 2021; 398 :1700–1712. doi: 10.1016/S0140-6736(21)02143-7. [ Artikel gratis PMC ] [ PubMed ] [ CrossRef ] [ Google Cendekia ]

Mansyah B. Pandemi COVID-19 Terhadap Kesehatan Mental dan Psikososial. MNJ (Mahakam NurseJournal)2020:2(8):353–6

Putu, N, (2016). Putu N, Widayu A, Irbantoro D. Unit Stroke di Rumah Sakit: Arti Penting dan Model Pelayanan. Jurnal Kedokteran Brawijaya. 2016; 29(3): 273-278.

Ramaci et al (2020),Social Stigma during COVID-19 and its Impact on HCWs Outcomes. Sustainability 2020, 12, 3834; doi:10.3390/su12093834 www.mdpi.com/journal/sustainability

RA Putri (2022).Stigma Masyarakat Terhadap Orang Yang Terpapar Covid-19 (Studi Pada Masyarakat Kelurahan Kutorejo Kabupaten Pasuruan). Direktorat Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Malang

Ramli, B. (2021). Stress Karena Covid-19 Dapat Menurunkan Daya Tahan Tubuh. Jurnal Keperawatan Surakarta Edisi

Santomauro DF, Mantilla Herrera AM, Shadid J., Zheng P., Ashbaugh C., Pigott DM, Abbafati C., Adolph C., Amlag JO, Aravkin AY, dkk. Prevalensi global dan beban gangguan depresi dan kecemasan di 204 negara dan wilayah pada tahun 2020 akibat pandemi COVID-19 19.

S. Shakil, S, (2022).Stroke Among Patients Hospitalized With COVID-19:

Results From the American Heart Association COVID-19 Cardiovascular Disease Registry. http://ahajournals.org by on November 19, 2022

Schubert, M., Ludwig, J., Freiberg, A., Hahne, T. M., Starke, K. R., Girbig, M., Faller, G., Apfelbacher, C., von dem Knesebeck, O., & Seidler, A. (2021). Stigmatization from work-related COVID-19 exposure: A systematic review with meta-analysis. International Journal of Environmental Research and Public Health, 18(12). https://doi.org/10.3390/ijerph18126183

Tri Septiani E. Hubungan Hipertensi Dengan Tingat Kecemasan Pada Lansia di Prolanis Puskesmas Sedayu II Kabupaten Bantul Yogyakarta. Universitas Almaata Yogyakarta 2018.

World Health Organization. (2016). Stroke, Cerebrovascular Accident. http://www.who.int/topics/cerebrovascularaccident/en/.

https://mediaindonesia.com/opini/320297/stigma-di-balik-jemput-paksa-jenazah-korban-covid-19.html




DOI: http://dx.doi.org/10.30633/jkms.v14i1.2169

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




e-ISSN : 2540-9611
p-ISSN : 2087-8508


Publish by Stikes Syedza Saintika Padang (Jl. Prof. Dr. Hamka No. 228 Air Tawar Timur Padang)

Contact Person :

Ns. Honesty Diana Morika,M.Kep
Editor In Chief
Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
STIKes SYEDZA Saintika Padang

Phone: 082384992512

 

Wiya Elsa Fitri, M.Si

Editor

Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
STIKes SYEDZA Saintika Padang

Phone: 08116609525

Jl. Prof. Dr. Hamka No. 228 Air Tawar Timur Padang - Sumatera Barat


Email: lppmsyedza@gmail.com




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


Flag Counter

View My Stats